Cara Membatasi Jumlah Post di Halaman Pencarian

6:53 AM Add Comment

Cara Membatasi Jumlah Post di Halaman Pencarian - Apa kabar teman-teman blogger, kali ini Seo Sembada akan memberikan sedikit tips tentang cara membatasi jumlah post di halaman pencarian. Maksudnya adalah kita akan membatasi jumlah artikel akan tampil bila kita mencari di pencarian blog. Oke kita langsung saja ke trik dan tips nya :

Cara Membatasi Jumlah Post di Halaman Pencarian

1. Yang pasti buka buka blog anda melalui Blogger > Template > Buka template editor blog > cari markup kotak pencarian (sobat sesuaikan dengan template yang sobat pakai)

Contoh dibawah ini adalah dari template yang saya pakai, template yang dipakai Arlina Design


<form action='/search' id='search-us' method='get'>
<table>
<tbody>
<tr>
<td class='search-boxy1'>
<input id='search-boxy1' name='q' onblur='if(this.value==&apos;&apos;)this.value=this.defaultValue;' onfocus='if(this.value==this.defaultValue)this.value=&apos;&apos;;' type='text' value='Cari artikel lainnya...'/>
</td>
<td class='search-button1'>
<input id='search-button1' type='submit' value=''/>
</td>
</tr>
</tbody>
</table>
</form>

2. Tambah kode dibawah ini yang merah tepat di bawah tag input dari kotak pencarian dan lengkapnya seperti dibawah ini.

<form action='/search' id='search-us' method='get'>
<table>
<tbody>
<tr>
<td class='search-boxy1'>
<input id='search-boxy1' name='q' onblur='if(this.value==&apos;&apos;)this.value=this.defaultValue;' onfocus='if(this.value==this.defaultValue)this.value=&apos;&apos;;' type='text' value='Cari artikel lainnya...'/>
<input name='max-results' type='hidden' value='7'/>
</td>
<td class='search-button1'>
<input id='search-button1' type='submit' value=''/>
</td>
</tr>
</tbody>
</table>
</form>

Tentukan angka 7 dari value='7' dengan jumlah post yang anda inginkan.

Baca juga : Clone Template Responsive Bung Frangki

3. Yang terakhir simpan template.

Oke, demikianlah tips sedikit dari Seo Sembada untuk cara membatasi jumlah post di halaman pencarian. Dan semoga bermanfaat.

Terima kasih.

Share Template Yang Dipake Arlina Design

8:35 AM Add Comment


Share Template Yang Dipake Arlina Design - Apa kabar semua? saya harap baik-baik saja yah. Oke, kali ini Seo Sembada akan membagikan template yang pernah dipake arlina design sebelum sekarang. Siapa arlina design? dia adalah salah satu blogger yang banyak membuat template dan templatenya sudah dipakai banyak orang termasuk saya. Namanya adalah +Arlina Fitriyani dan kunjungi juga blog beliau www.arlinadzgn.com. Oke kita langsung saja.

Berikut fitur-fitur template yang dipake arlina design :

FEATURES AVAILABILITY
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
SEO Friendly True
Mobile Friendly True
Dynamic Heading True
Adsense Reading True
Valid Schema.org True
Hight CTR True
Personal Blog True
2 Column True
Auto Read More With Thumbnail True
Responsive Add Slot True
Breadcrumbs True
About Me Widget True
Related Posts with Thumb True
Search Box True
Social Share Button True
Responsive Dropdown Menu True
News Ticker True
Smooth Back To Top True
Custom Subscribe Box Widget True
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
Custom Pop up Contact Form True
Shortcodes True
Unlimited Page Numbered True


Setelah melihat fiturnya dan teman-teman tertarik bisa download dibawah ini


Baca juga : Cara Membuat Tombol Demo dan Download Flat UI

Itulah template hari ini yang bisa saya share yaitu template yang dipake arlina design. Semoga bermanfaat.

Terima kasih

Dilarang menghapus / mengedit link kredit pembuat blog.
hargailah karya orang lain. Terima kasih.

Brosense V2 Template Untuk Main Adsense

8:51 AM Add Comment

Bronsense V2 Template Untuk Main Adsense - Halo sobat blogger semua, ketemu lagi dengan anak sembada. Bagi yang sudah lama berkecimpung di dunia blogger, pasti sudah tau template yang satu ini. Iya, ini template buatan dari mas +Sugeng . kalau kata mas sugeng ini template untuk yang suka main adsense. Walaupun tema nya untuk main adsense tapi mas sugeng tetap membuat template ini responsive. Oke bagi teman-teman yang mau mencoba template ini bisa simak di bawah ini.

Brosense V2

Berikut fitur-fitur template Bronsense V2:

FEATURES AVAILABILITY
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
SEO Friendly True
Mobile Friendly True
Dynamic Heading True
Adsense Reading True
Valid Schema.org True
Hight CTR True
2 Column True
Auto Read More With Thumbnail True
Responsive Add Slot True
Breadcrumbs True
Related Posts with Thumb True
Search Box True
Social Share Button True
Responsive Dropdown Menu True
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
Shortcodes True
Unlimited Page Numbered True


Baca juga: Cara Membuat Tombol Demo dan Download Flat UI

Bagi teman-teman yang mau mencoba template ini bisa di download di bawah ini.


Oke, itulah template dari mas sugeng yang diberi nama Brosense V2 template untuk main adesense.

Terima Kasih


Dilarang menghapus / mengedit link kredit pembuat template.
Hargailah karya orang lain. Terima kasih

Off Topic

11:44 AM Add Comment
thumbnail postingan


Ini tempat untuk bertanya diluar dari topik yang ada di blog ini, bila ada kritik dan saran jangan sungkan untuk mengatakannya.


Terima Kasih

Cara Menambahkan Recent Posts di Blog

9:51 AM Add Comment

Cara Menambahkan Recent Posts di Blog - Selamat malam para blogger kali ini anak sembada membagikan tutorial/cara untuk menambahkan recent posts di sebuah blog dari blogger. Widget yang satu ini sangat banyak dipakai para blogger, bukan banyak sih tapi sepertinya mayoritas, karena widget ini untuk menampilkan postingan atau artikel yang baru saja kita terbitkan. Ada beberapa widget yang mirip seperti ini, widget popular posts dan widget random posts misalnya. Widget seperti ini bisa sebagai jalan atau cara agar visitor/pengunjung blog kita mengetahui beberapa dari artikel/postingan kita. Semakin betah visitor/pengunjung kita akan semakin bagus untuk blog karena bisa menambah earning dari iklan yang kita tayangkan di blog tersebut. Oke kita langsung saja cara/tahap untuk membuatnya.

Membuat Recent Posts

Seperti biasa pertama kita login ke akun Blogger > Tata letak > Add widget > HTML/Javascript

Biasanya recent posts itu diletakkan di sidebar pada blog, tapi kalau sobat mau meletakkan di footer juga tidak masalah, tinggal menambah widget di bagian footer saja.

Copykan kode di bawah ini ke widget yang baru ditambahkan tadi.


<style scoped='' type='text/css'>
#recent-posts{color:#999;font-size:12px}
#recent-posts img{background:#fefefe;float:left;height:60px;margin-right:8px;width:60px;border-radius:4px}
#recent-posts ul{margin:0;padding:0}
#recent-posts ul li{margin:0 0 10px 0;padding:0 0 10px 0;border-bottom:1px solid rgba(0,0,0,0.1)}
#recent-posts ul li:last-child{border-bottom:0}
#recent-posts ul li a{display:block;color:#222;font-weight:700;text-decoration:none;font-size:14px;margin:0 0 10px 0;line-height:normal}
</style>
<div id='recent-posts'>
<script type='text/javaScript'>
var rcp_numposts=5;
var rcp_snippet_length=150;
var rcp_info='yes';
var rcp_comment='Comments';
var rcp_disable='T?t Nh?n xét';
function recent_posts(json){var dw='';a=location.href;y=a.indexOf('?m=0');dw+='<ul>';for(var i=0;i<rcp_numposts;i++){var entry=json.feed.entry[i];var rcp_posttitle=entry.title.$t;if('content'in entry){var rcp_get_snippet=entry.content.$t}else{if('summary'in entry){var rcp_get_snippet=entry.summary.$t}else{var rcp_get_snippet="";}};rcp_get_snippet=rcp_get_snippet.replace(/<[^>]*>/g,"");if(rcp_get_snippet.length<rcp_snippet_length){var rcp_snippet=rcp_get_snippet}else{rcp_get_snippet=rcp_get_snippet.substring(0,rcp_snippet_length);var space=rcp_get_snippet.lastIndexOf(" ");rcp_snippet=rcp_get_snippet.substring(0,space)+"&#133;";};for(var j=0;j<entry.link.length;j++){if('thr$total'in entry){var rcp_commentsNum=entry.thr$total.$t+' '+rcp_comment}else{rcp_commentsNum=rcp_disable};if(entry.link[j].rel=='alternate'){var rcp_posturl=entry.link[j].href;if(y!=-1){rcp_posturl=rcp_posturl+'?m=0'}var rcp_postdate=entry.published.$t;if('media$thumbnail'in entry){var rcp_thumb=entry.media$thumbnail.url}else{rcp_thumb="http://lh3.ggpht.com/--Z8SVBQZ4X8/TdDxPVMl_sI/AAAAAAAAAAA/jhAgjCpZtRQ/no-image.png"};}};dw+='<li>';dw+='<img alt="'+rcp_posttitle+'" src="'+rcp_thumb+'"/>';dw+='<div><a href="'+rcp_posturl+'" rel="nofollow" title="'+rcp_snippet+'">'+rcp_posttitle+'</a></div>';if(rcp_info=='yes'){dw+='<span>'+rcp_postdate.substring(8,10)+'/'+rcp_postdate.substring(5,7)+'/'+rcp_postdate.substring(0,4)+' - '+rcp_commentsNum+'</span>';};dw+='<div style="clear:both"></div></li>';};dw+='</ul>';document.getElementById('recent-posts').innerHTML=dw;};document.write('<script type=\"text/javascript\" src=\"/feeds/posts/default?alt=json-in-script&max-results='+rcp_numposts+'&callback=recent_posts\"><\/script>');
</script>
</div>


Baca juga : Cara Membuat Tombol Demo dan Download Flat UI

Dan jangan lupa untuk menambahkan judul widget itu dengan recent posts,artikel terbaru atau apalah sesuai dengan selera teman-teman.
Oke itulah Cara menambahkan recent posts di blog untuk blogger, semoga bermanfaat.

Clone Template Responsive Bung Frangki

5:37 AM Add Comment

Clone Template Blogger Bung Frangki - Teman blogger apa pernah berkunjung ke blog bung frangki? nah kali ini anak sembada membagikan template hasil clonning dari blog beliau. Template ini saya rasa juga sangat responsive. Seperti yang saya jelaskan sebelumnya bahwasanya kita harus sudah menggunakan template yang responsive di era smartphone ini.

Berikut fitur-fitur dari template ini:

FEATURES AVAILABILITY
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
SEO Friendly True
Mobile Friendly True
Dynamic Heading True
Adsense Reading True
Valid Schema.org True
Hight CTR True
Personal Blog True
2 Column True
Auto Read More With Thumbnail True
Responsive Add Slot True
Breadcrumbs True
About Me Widget True
Related Posts with Thumb True
Search Box True
Social Share Button True
Responsive Dropdown Menu True
News Ticker True
Smooth Back To Top True
Custom Subscribe Box Widget True
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
Custom Pop up Contact Form True
Shortcodes True
Unlimited Page Numbered True


Baca juga : Cara Zoom Image di Blogger

Bila teman-teman tertarik menggunakan template ini, bisa download di bawah ini:


Itu lah clone template bung frangki, semoga bisa bermanfaat.

Dilarang menghapus / mengedit link kredit pembuat template.
Hargailah karya orang lain, agar kamu bisa dihargai. Terima kasih.

Invision Template Yang Responsive

11:17 AM Add Comment

Invision Template Yang Responsive - Template sekarang sudah banyak yang responsive, karena di jaman sekarang template yang cantik itu gak perlu, kenapa begitu? jawabannya karena sekarang sudah di era smartphone, jadi mau tidak mau template harus responsive jika dibuka dari bermancam-mancam device. Nah kali ini saya membagikan template yang responsive , template ini buatan dari blogger idola saya +Arlina Fitriyani . Saya sangat menyarankan menggunakan template ini karena memang template ini sangat responsive.

Berikut Fitur-fitur dari template Invision :

FEATURES AVAILABILITY
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
SEO Friendly True
Mobile Friendly True
Dynamic Heading True
Adsense Reading True
Valid Schema.org True
Hight CTR True
Personal Blog True
Disqus Comment System True
2 Column True
Auto Read More With Thumbnail True
Responsive Add Slot True
Breadcrumbs True
About Me Widget True
Related Posts with Thumb True
Search Box True
Social Share Button True
Responsive Dropdown Menu True
News Ticker True
Smooth Back To Top True
Custom Subscribe Box Widget True
Responsive True
Google Testing Tool Validator True
Custom Pop up Contact Form True
Shortcodes True
Unlimited Page Numbered True
3 Comments System (Disqus,Blogger,Facebook) True


Baca Juga : Cara Optimasi SEO Off Page


Bila sobat semua tertarik menggunakannya bisa Download di bawah ini


Untuk setelan template yang responsive ini bisa lihat Disini. Yah, itu lah template yang saya bagikan semoga bisa bermanfaat.


Dilarang menghapus / mengedit / memalsukan link kredit pembuat template.
Hargailah karya orang lain, Agar kamu disayang TUHAN. Terima kasih.

Cara Membuat Ribbon Yang Keren

3:53 PM Add Comment


Cara Membuat Ribbon Yang Keren - Halo sahabat-sahabat blogger bertemu lagi dengan Anak Sembada, Kali ini saya akan memberikan tutorial cara membuat ribbon yang keren. Apa itu Ribbon? kalian bisa melihat gambar di atas, sebenarnya ribbon ini fungsinya tidak penting-penting sekali di blog kegunaannya hanya untuk mempercantik tampilan saja. Bagi yang berminat bisa ikuti caranya di bawah ini.

Cara Membuat Ribbon Yang Keren

Pasti yang pertama adalah membuka Blogger > Edit HTML
dan copykan kode dibawah ini tepat di atas </style>


.non-semantic-protector{position:relative;z-index:1}.ribbon{font-size:16px!important;width:50%;position:relative;background:#e74c3c;color:#fff;text-align:center;padding:1em 2em;margin:2em auto 3em}.ribbon:before,.ribbon:after{content:&quot;&quot;;position:absolute;display:block;bottom:-1em;border:1.5em solid #e74c3c;z-index:-1}.ribbon:before{left:-2em;border-right-width:1.5em;border-left-color:transparent}.ribbon:after{right:-2em;border-left-width:1.5em;border-right-color:transparent}.ribbon .ribbon-content:before,.ribbon .ribbon-content:after{content:&quot;&quot;;position:absolute;display:block;border-style:solid;border-color:#c0392b transparent transparent transparent;bottom:-1em}.ribbon .ribbon-content:before{left:0;border-width:1em 0 0 1em}.ribbon .ribbon-content:after{right:0;border-width:1em 1em 0 0}

CSS di atas sudah saya Minifier agar loading blog tidak berpengaruh.

Dan untuk untuk menampilkan ribbon di atas, sobat bisa copy/tulis kode dibawah ini saat mau memposting (harus pada tab HTML)

<div class="non-semantic-protector">
<h1 class="ribbon">
<strong class="ribbon-content">sembadakost.blogspot.com</strong>
</h1>
</div>

Ganti sembadakost.blogspot.com sesuai dengan keinginan sobat

Agar tampilannya lebih cantik lagi,buat di halaman statis yang penuh/full.
sobat bisa baca disini : Membuat Halaman Statis Menjadi Full

Oke, itulah kira-kira tutorial dari saya untuk Cara Membuat Ribbon Yang Keren

Contact Form

Name

Email *

Message *